Keyakinan itu ibarat gunung karang di tengah lautan
Setiap saat selalu diterjang ombak keraguan
Deras arus selalu berusaha menyeretnya
Gunung karang itu ada...
Sang pencipta hidup lah yang meletakkannya disana
Tak terlihat dari tepian pantai, namun ada dan tetap kokoh disana
Bahtera yang mendekatlah yang akan menjumpainya
Keyakinan tetaplah tak terlihat, tak terjamah, dan tak terleburkan
No comments:
Post a Comment